Persona Intikalia

4 Des 2010

HCC 2010 Apa Itu?

Himatektro Computer Course 2010 adalah serangkaian kegiatan yang diadakan oleh Divisi Workshop Himpunan Mahasiswa Teknik Elektro Fakultas Teknologi Industri Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya. Melalui Himatektro Computer Course 2010, mahasiswa Teknik Elektro Fakultas Teknologi Industri Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya berusaha membuat kegiatan dengan harapan agar masyarakat Indonesia dapat menggunakan blog dan animasi sebagai media untuk mengasah kreativitas. Diharapkan masyarakat Indonesia dapat menggunakan kreativitas pada teknologi dalam kehidupan sehingga memberi warna tersendiri pada aktivitas sehari-hari.

HCC 2010
Himatektro Computer Course 2010 mempunyai 3 agenda kegiatan yaitu Road to School, Workshop dan Game Competition.

Road to School adalah kegiatan yang dilakukan dengan kunjungan ke beberapa SMA di Surabaya. Dalam Road to School, akan dikenalkan teknologi-teknologi terbaru agar para siswa mengetahui perkembangan teknologi. Teknologi yang dimaksud adalah augmented reality. SMA yang dituju adalah SMAN 1 Surabaya, SMAN 2 Surabaya, SMAN 5 Surabaya, SMAN 6 Surabaya, dan SMAN 9 Surabaya.

Selain Road to School, juga akan diadakan Point Blank Game Competitiondiadakan di Hi-Tech Mall dan diharapkan dapat dihadiri oleh kalangan umum. Serangkaian kegiatan Himatektro Computer Course 2010 diakhiri dengan Workshop Blogging dan Mencari Keuntungan Melalui Internet dan Workshop 3D di Jurusan Teknik Elektro ITS.

Untuk info lebih lanjut, klik www.hcc2010.co.cc

18 komentar:

  1. Sibuk dong urusinnya yah... sukses ya, semoga semua lancar...

    BalasHapus
  2. wah2 keren nih :D
    sukses slalu aja bro :)

    BalasHapus
  3. makasih atas dukungannya ... doakan acara ini sukses yah :)

    BalasHapus
  4. wah jauh banget sob di surabaya :|

    BalasHapus
  5. hahah ... begitulah
    cz domisili saya emang di Surabaya :)

    BalasHapus
  6. Saya tertarik ikutan. Mudah-mudah tanggal itu saya kosong.

    BalasHapus
  7. sebenernya pengen ikutan yang games competition.. tapi om-om boleh main gak yaa :D

    BalasHapus
  8. wah kereen... kapan ke parenya?? heheh... sukses ya..

    BalasHapus
  9. wah jauh banget sob di surabaya


    http://dokterkulitbandung.com/

    BalasHapus
  10. ya kan domisili saya di Surabaya bos :P

    BalasHapus